Jumat, 24 April 2015

Tarian Ja'i Asal Bejawa Yang Sudah Terkenal


Sampai Saat ini masih terkenal di NTT sebuah tarian yang di sebut Ja'i. Tarian Ini berasal dari Pulau Flores, etnis Ngada - Bejawa. Kata " Ja'i " berasal dari bahasa etnis Ngada yang berarti Tarian.
Tarian ini dirayakan untuk sukacita dari kemualiaan jiwa dan kemerdekaan roh. Tarian ini diadakan di tengah pelataran kampung yang disebut " Wewa Nua " yang dijadikan tempat pemujaan yang sakral. Di tempat ini juga ruang untuk para pemusik Gong- gendang ( go-laba) sebagai pengiring tarian Ja'i.




Ritual Syukur dilaksanakan masyarakat setelah menyelesaikan rumah adat ( ritus Sa'o Ngaza ) dimana terdiri dari Suatu unit kampung yang ditandai dengan Ja'i untuk pemujaan kepada yang Maha Kuasa ( Susu keri asa Kae ).

Musik dibunyikan dari dalam rumah adat yang kemudian bergerak menuju pelataran Kampung dan yang menari dilakukan oleh pemilik rumah dengan berpakaian lengkap adat etnis ngada - bejawa yang merupakan warisan dari leluhur seperti perak, emas dan senjata pusaka. Penyajian Tarian Ja'i dalam upacara Sa'o Ngaza teridir dari 5 buah Gong dan 1 set Gendang atau Tambur. Pola ritme dan temponya pun terdengar statis dan monoton dari awal samapi akhir, tetapi terdapat beberapa variasi dari mulut para penari berupa teriakan dan hentakan kaki yang berirama.

Pelaksanaan Tari Ja'i dalam upacara Sa'o Ngaza sebgai wujud pemersatu, pengikat hubungan kekeluargaan dalam Masyarakat.
Makna Filosofis dari Sa'o Yaitu :

  • Perwajahan leluhur Turunan / go weka da dela
  • Sangkar keselamatan / kodo sua
  • Selimut kehangatan / lawo ine
  • Tempat Kediaman / Ghubu mu kaja Maza
Masyarakat diajak untuk mengingat suatu peristiwa yang sudah terjadi pada masa lampau dari garis keturunan atau hierarki ( woe ).
Pendirian rumah adat Sa'o telah melembaga dan erat kaitannya dengan para leluhur Ngadhu ( lambang laki - laki ) dan bhaga ( lambang perempuan ) serta ahli waris selanjutnya di Masa mendatang.
Tarian Ja'i sangat berkembang di Seluruh kawasan NTT tanpa melihat fungsi ritualnya. terjadi pergeseran fungsi tarian ja'i etnis bejawa dengan ja'i modern. Kalu kita melihat Ja'i yang sudah modern, dari bentuk musiknya sudah tidak lagi menggunakan alat tradisional tetapi menggunakan alat musik yang sudah modern, begitu pula dengan gerakannya begitu bervariasi serta pakaiannya pun sudah mengalami modernisasi.
Pergeseran fungsi ini disebabkan karena berkembangnya kehidupan sosial dan budaya masyarakat,
berbaur dengan beberapa etnik serta pengaruh Globalisasi.
Adapun Fenomena Sosial dari beberapa etnis ini cenderung saling mempengaruhi sehingga terjadi pembaharuan dalam kebudayaan.
Berkembangnya Ja'i tidak jauh lepas dari para seniman setempat yang berusaha memperkenalkan tarian ja'i tersebut. Berkembangnya Ja'i ini pun bisa kita lihat tarian Ja'i ada dalam beberapa festival seni, penjemputan tamu penting dan beberapa resepsi atau acara pernikahan NTT baik, manggarai, Kupang, Bejawa, Ende, Maumera dan Lainnya.

7 komentar:

  1. agen judi terpercaya dengan peluang kemenangan lebih besar, segera daftar dan dapatkan royal jackpot
    dan uang jutaan rupiah dengan minimal deposit 10.000, semua hanya ada di D3W4PK segera daftar ya :* :* :*

    BalasHapus
  2. mari gabung bersama kami di Aj0QQ*c0M
    BONUS CASHBACK 0.3% setiap senin
    BONUS REFERAL 20% seumur hidup.

    BalasHapus
  3. Depo 20ribu bisa menang puluhan juta rupiah
    mampir di website ternama I O N Q Q
    paling diminati di Indonesia

    BalasHapus

  4. bosan tidak tahu mesti mengerjakan apa ^^
    daripada begong saja, ayo segera bergabung dengan kami di
    F*A*N*S*P*O*K*E*R cara bermainnya gampang kok hanya dengan minimal deposit 10.000
    ayo tunggu apa lagi buruan daftar di agen kami ^^

    BalasHapus
  5. mari coba keberuntungannya bersama kami hanya dengan
    deposit minimal 10.000 bisa menangkan uang jutaan rupiah
    ditunggu apalagi, segera bergabung bersama kami di F*A*N*S*P*O*K*E*R

    BalasHapus

  6. mari bergabung dengan kami di
    F|A|N|S|P|O|K|E|R jangan lupa untuk di add ya pin bb 55F97BD0 ^^

    BalasHapus
  7. AYO Bergabung Bersama AJOQQ | Menawarkan Berbagai Jenis Permainan Menarik.
    1 ID untuk 8 Permainan Poker, Domino, Capsa Susun, BandarQ, AduQ, Bandar Poker, Sakong, Bandar66 ( NEW GAME!! )
    Dapatkan Berbagai Bonus Menarik..!!
    - Bonus Cashback 0.3%. Dibagikan Setiap hari SENIN
    - Bonus referral 20% SELAMANYA
    - Minimal Deposit dan Withdraw hanya 15 rb Proses Aman & cepat
    - 100% murni Player vs Player ( NO ROBOT )
    Pin BB: 58cd292c
    website : www.ajoqq.org

    BalasHapus